Aplikasi Pengarsipan dan Disposisi Surat Elektronik

Category:

Description

Jika dulu pimpinan harus ada di kantor untuk melakukan disposisi, kini dengan Sistem e_Office pimpinan dapat langsung mendisposisikan surat secara online kepada staf yang ditugaskan untuk mengerjakan tugas tersebut.

e-Office juga dapat memfasilitasi Pelacakan Disposisi sehingga dapat mengetahui posisi surat dan perlu notifikasi pelaksanaan surat tersebut.

Berikut Penjelasan singkat tentang aplikasi :

1. Pengarsipan lebih terstruktur

2. Proses distribusi surat semakin mudah dan efisien waktu

3. Pengarsipan surat masuk dan surat keluar yang dilengkapi dengan filter data sehingga  lebih mudah dan cepat

4. Disposisi surat secara online kepada user atau penerima dapat di pantau.

5. Data lebih rapi dan terpusat di sistem

6. Proses surat- menyurat antar pengguna maupun antar departemen dalam sebuah instansi dapat dilakukan tanpa menggunakan kertas (papperless)

7. Satu aplikasi untuk semua pengguna

8. Semua surat disimpan dalam format digital.